Now Reading
Cara Repost Instagram dengan Aplikasi Repost yang Mudah, Cepat, dan Gratis

Cara Repost Instagram dengan Aplikasi Repost yang Mudah, Cepat, dan Gratis

Instagram menjadi salah satu media sosial dengan pengguna terbanyak di dunia. Instagram memungkinkan pengunanya untuk mengunggah foto atau video di akun miliknya dan mengikuti influencer-influercer dengan berbagai pasion. Tak hanya mengunggah foto atau video anda juga bisa membuat cerita harian anda yang akan hilang secara  otomatis dalam 24 jam. Banyak konten menarik yang diunggah di Instagram tapi sayangnya instagram tidak memberikan fitur repost atau share ulang yang bisa muncul di akun anda. Namun anda tetap bisa memposting ulang suatu konten dengan akun anda.

Berikut ini beberapa cara mengambil foto dari instagram orang lain untuk selanjutnya anda repost.

  1. Aplikasi repost for Instagram

Untuk merepost sebuah postingan di instagram anda akan membutuhkan aplikasi repost dan salah satunya adalah repost for instagram. Anda harus download repost for instagram apk di play store atau app store. Aplikasi repost for instagram bisa anda download secara gratis. Jika anda sudah download aplikasi repost anda hanya perlu untuk mengcopy link postingan yang ingin anda repost di instagram lalu anda paste di aplikasi repost, tunggu hingga proses download selesai dan kemudian anda akan dapat merepost dengan klik pilihan repost.

Cara repost instagram _ instagram
  1. Aplikasi regrann

Aplikasi yang kedua yang bisa anda gunakan untuk merepost adalah regrann. Caranya hampir mirip dengan aplikasi yang sebelumnya dan cara mengambil url di instagram adalah dengan klik ikon titik tiga di pojok kanan atas postingan lalu akan muncul beberapa opsi dan salah satunya adalah copy url. Pada aplikasi ini anda bisa mengedit caption dan juga menyertakan caption asli. Caranya adalah dengan tekan dan tahan beberapa detik sampai muncul pilihan “paste”.

Aplikasi instagram
  1. Aplikasi Babagi

Aplikasi repost yang ketiga juga memiliki cara untuk repost instagram yang sama dengan aplikasi sebelumnya. Anda harus mendownload, menjalankan aplikasi repost, mengcopy url, paste pada aplikasi repost, dan repost atau share ulang. Pada aplikasi ini foto dan video yang ingin anda repost akan secara otomasis tersimpan di galeri anda. Anda bisa menyimpan foto atau video yang anda mau dengan mudah dan merepostnya kemudian.

See Also
perbedaan baterai Li-Ion dan Li-Po

Feed instagram

Itulah beberapa aplikasi untuk repost instagram yang bisa anda gunakan dengan mendownloadnya secara gratis di app store atau play store. Jangan lupa untuk sertakan sumber jika aplikasi tidak secara otomatis mencantumkan sumber agar tidak tersangkut dalam kasus pelanggaran hak cipta di media elektronik.

© 2024 Denotasi | All Rights Reserved.

Scroll To Top